Baca Juga: Gempa Mentawai Dirasakan Kuat, Warga Sempat Mengungsi ke Perbukitan
Wilayah yang merasakan guncangan gempa Mentawai, di wilayah Sipora dengan intensitas skala III hingga IV. Getaran gempa Mentawai 5,1 juga turut dirasakan di wilayah Kota Padang dengan intensitas skala II hingga III MMI.
Kepulauan Mentawai kembali diguncang gempa tersebut, ditegaskan BMKG gempa tidak berpotensi tsunami.
Baca Juga: Peraturan Anti Deforestasi UE, Walhi Desak Pemerintah Segera Benahi Tata Kelola Sawit dan Kayu
Sebelumnya, sejak Minggu, 11 September 2022 dan Senin, 12 September 2022, gempa mengguncang Kepulauan Mentawai dengan kekuatan hingga magnitudo 6,1. [WLC01]
Discussion about this post